Penyebab:
- Makan tidak teratur.
- Mikro organisme yang merugikan.
- Mengonsumsi obat-obatan tertentu.
- Mengkonsumsi alkohol.
- Pola tidur yang tidak teratur dan stress.
- Maag juga bisa terjadi apabila telat makan, kemudian makan dengan porsi yang terlalu banyak.
- Parut kunyit kira-kira sebesar ibu jari, terus minum sekalian ampasnya.
- Boleh ditambah air.
- Bisa juga ditambahkan gula pasir atau madu.
- Minum 2-3x sehari selama 1-2 minggu tergantung parah tidaknya kondisi.
- Parut sebuah singkong mentah ukuran sedang.
- Peras dan saring sari pati singkong tersebut (tanpa ditambah air).
- Beri madu secukupnya jika suka.
- Minum 2x sehari tiap pagi dan sore hingga sembuh.
Semoga manfaat :)