Jika anda ingin agar muncul link blog anda saat artikel disalin (copy paste) oleh pengunjung, maka script berikut akan membantu anda. Dengan script ini maka tiap kali ada yang copy paste maka otomatis muncul link sumber yaitu blog anda.
Trik berikut tidak ditunjukan untuk mencegah penjiplakan karena memang tidak bisa. Namun lebih sebagai pernyataan bahwa artikel yang disalin itu tulisan milik kita. Siapa tau para jiplaker menjadi tobat dan kembali ke jalan menulis yang benar. Aamiiin.
2. Pilih Template
3. Klik Edit HTML
4. Salin kode berikut :
5. Tekan tombol Ctrl + F lalu cari tulisan </head>
6. Tempelkan salinan kode diatas (no.4) sebelum tag </head> tersebut, tepat diatasnya.
7. Simpan dan selesai
Semoga manfaat.
Baca juga:
Trik berikut tidak ditunjukan untuk mencegah penjiplakan karena memang tidak bisa. Namun lebih sebagai pernyataan bahwa artikel yang disalin itu tulisan milik kita. Siapa tau para jiplaker menjadi tobat dan kembali ke jalan menulis yang benar. Aamiiin.
Memunculkan link otomatis saat artikel blog dicopy paste
1. Login ke blog anda2. Pilih Template
3. Klik Edit HTML
4. Salin kode berikut :
<script type="text/javascript"> if(document.location.protocol=='http:'){ var Tynt=Tynt||[];Tynt.push('cXIEhKYVSr4lJ5adbi-bpO');Tynt.i={"ap":"Sumber :"}; (function(){var s=document.createElement('script');s.async="async";s.type="text/javascript";s.src='http://kursus-kilat.googlecode.com/files/autolink.js';var h=document.getElementsByTagName('script')[0];h.parentNode.insertBefore(s,h);})(); } </script>
5. Tekan tombol Ctrl + F lalu cari tulisan </head>
6. Tempelkan salinan kode diatas (no.4) sebelum tag </head> tersebut, tepat diatasnya.
7. Simpan dan selesai
Semoga manfaat.
Baca juga:
- Tips Agar Blog Ramai Pengunjung
- Widget Kamera Pengintai Untuk Blog
- Cara Membuat Link Pelangi
- Membuat Link Goyang
- Membuat Link Bentuk Tombol
- Cara Membuat Spoiler Di Blogger
- Cara Membuat Websitemu Menari
Sumber:
ini sob yang aku cari2... btw ap ini ga eror sob?
ReplyDeletebiasanya klo ak pasang skrip ky gni di blogku,, kadang blogku ga bisa di kopas.
tp mudah2an ini berfungsi dengan baik :)
.
Di blog saya ini alhamdulillah normal-normal saja. Silahkan dicoba dulu yang ini bro :)
DeleteMemang sulit sekali kita menghalangi perbuatan copy paste artikel gan, Mau tidak mau kita harus extra usaha, paling tidak mengurangi ataupun meminimalisir perbuatan yang merugikan tersebut. Saya juga kurang setuju dengan pencantuman link sumber dalam hal copy paste. Saya lebih setuju jika pencantuman link sumber dalam hal mengutip artikel. Karena Mengutip berarti hanya sebagian kecil saja artikel yang ditiru/diambil, bukan seperti copypaste yang cenderung menguras isi artikel tanpa menggunakan narasi sendiri, apalagi tanpa mencantumkan link sumber sedikitpun. Untunglah ada trik seperti ini gan, paling tidak bisa sedikit terbantukan untuk mengupayakan pengurangan artikel hasil copy paste. Terimakasih triknya gan, sangat bermanfaat, salam kenal dan salam blogger
ReplyDelete